Image of Filsafat Dan Ideologi Pancasila

Text

Filsafat Dan Ideologi Pancasila



Memasuki era reformasi, muncul beberapa suara yang mempertanyakan kembali relevansi Pancasila dalam kehidupan berbangsa di Indonesia. Pancasila bukan hanya berperan sebagai dasar negara, melainkan juga filsafat dan ideologi bangsa Indonesia. Buku ini mencobe merefleksikan kembali perjalanan Pancasila sebagai bentuk filsafat dan ideologi bangsa Indonesia. Sebagai buku ajar yang ditujukan bagi para mahasiswa yang tengah mempelajari filsafat Pancasila, buku ini menyampaikan materi-materi aktual yang mendasar, misalnya eksistensi budaya tradisi dalam era globalisasi, pemikiran filsafat Pancasila, Pancasila sebagai orientasi ilmu dan juga apa yang oleh penulis disebut trilogi Pancasila


Ketersediaan

P00726S320.509.598 SLA fTersedia
P02275S320.509.598 SLA fTersedia
P02413S320.509.598 SLA fTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
320.509.598 SLA f
Penerbit ANDI : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
viii,168 hal 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-763-605-4
Klasifikasi
320.509.598 SLA f
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this